Visi Misi

Visi

1. Menjadi penyelenggara umrah dengan pelayanan berkualitas dan bimbingan ibadah sesuai Al Qur’an dan Sunnah.
2. Memberikan pelayanan umrah yang berorientasi pada kepuasan pelanggan.

Misi

1. Bekerja keras untuk memberikan pelayanan terbaik kepada segenap pelanggan
2. Senantiasa berupaya untuk berpegang teguh kepada prinsip-prinsip ajaran Islam dalam semua aspek operasional perusahaan

Scroll to Top